Daiman, Hendriani; Muhammadiah, Mas’ud; Bakri, Muhammad
(MEGA PENA Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2023-06-01)
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui penggunaan kohesi dan koherensi pada karangan siswa kelas VII UPT SPF SMP Negeri 35 Makassar. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini ...