DSpace Repository

ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN TERHADAP OPTIMALISASI UMKM KELURAHAN LAIKANG KECAMATAN BIRINGKANAYA

Show simple item record

dc.contributor.author FATHANAGARA, MUHAMMAD JUSUF
dc.date.accessioned 2022-12-08T03:45:47Z
dc.date.available 2022-12-08T03:45:47Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other 4518012179
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/2756
dc.description.abstract Pengelolaan keuangan atau manajemen keuangan adalah perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengendalian kegiatan keuangan seperti pengadaan dan pemanfaatan dana usaha danUMKM merupakan hal yang sangat penting dalam perekonomian suatu negara dan tidak jarang UMKM diharapkan sebagi mesin pertumbuhan. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif bersifat kualitatif . Dengan teknik pengumpulan data berupa dokumentasi,observasi dan wawancara dengan metode analis menggunakan induksi dan deskriptif analisis. Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dengan survei lapangan . Metode statistik yang di pakai dalam penelitian adalah teknik Efektivitas dan Efisiensi. Hasil penelitian ini pelaku UMKM di Kelurahan Laikang Kecamatan Biringkanaya sudah menerapkan pengelolaan keuangan. Penerapan indikator pada pengelolaan keuangan yang paling banyak diterapkan oleh pelaku UMKM adalah pencatatan, penggunaan anggaran dan indikator yang paling jarang diterapkan oleh UMKM adalah pelaporan dan pengendalian. en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Pengelolaan Keuangan en_US
dc.subject UMKM en_US
dc.title ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN TERHADAP OPTIMALISASI UMKM KELURAHAN LAIKANG KECAMATAN BIRINGKANAYA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account