DSpace Repository

ANALISIS KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE CAMEL PADA PT. BANK SULSELBAR MAKASSAR

Show simple item record

dc.contributor.author Pabarrang, Tirsa Anastasia
dc.date.accessioned 2022-12-16T08:30:23Z
dc.date.available 2022-12-16T08:30:23Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other 4518012130
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/3104
dc.description.abstract Peranan bank sebagai agen pembangunan yaitu sebagai lembaga yang bertujuan mendukung pelaksanaan pembangunan nasional, mempunyai kegiatan utama yaitu menghimpun dan menyalurkan dana. Kesehatan suatu bank merupakan modal utama bagi bank karena jika bank tersebut dikatakan sehat maka masyarakat akan percaya pada bank tersebut dan kemudian masyarakat mau untuk menyimpan uang di bank tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Tingkat Kesehatan PT. Bank Sulselbar Makassar dengan menggunakan metode CAMEL (Capital, Asset, Management, Earning, Liquidity). Objek penelitian adalah PT. Bank Sulselbar Makassar. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif, jenis data yang digunakan adalah data primer dan sekunder, sampel yang digunakan adalah laporan keuangan PT. Bank Sulselbar selama tahun 2017, 2018, dan tahun 2019. Berdasarkan hasil analisis data tersebut, diperoleh kesimpulan CAMEL sebagai analisis kesehatan bank yang menggunakan rasio CAR pada permodalan, rasio KAP kualitas aset, rasio NPM pada manajemen, rasio ROA dan BOPO pada rentabilitas, dan rasio LDR pada likuiditas. Berdasarkan rasio pada metode CAMEL PT. Bank Sulselbar Makassar mendapat predikat sehat sejak tahun 2017 sampai tahun 2019. en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Rasio Keuangan en_US
dc.subject Kesehatan Bank en_US
dc.subject CAMEL en_US
dc.title ANALISIS KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE CAMEL PADA PT. BANK SULSELBAR MAKASSAR en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account