DSpace Repository

PENGARUH CAMPURAN FLY ASH DAN SEMEN (PCC) TERHADAP DAYA DUKUNG TANAH PLASTISITAS TINGGI

Show simple item record

dc.contributor.author ARIANTO, PUTU AGUS
dc.date.accessioned 2023-01-17T05:46:34Z
dc.date.available 2023-01-17T05:46:34Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other 45 13 041 052
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/3959
dc.description.abstract Tanah merupakan material bangunan yang sangat penting karena tanah berfungsi unuk menahan semua beban bangunan yang ada di atasnya. Daya dukung tanah sangat berberngaruh dalam menahan beban konstruksi diatasnya. Stabilisasi merupakan proses untuk memperbaiki sifat-sifat tanah untuk menenaikan kekuatan tanah dan mempertahankan kekuatan geser. Tujuan ialah untuk mengikat dan menyatukan agrgat material. Metode stabilisasi yang telah banyak digunakan ialah cara mekanis dan kimiawi. Perbaikan masalah daya dukung tanah rendah ialah dengan merubah sifat-sifat tanah yang kurang baik menjadi baik. Stabilisasi tanah adalah upaya yang dilakukan untuk memperbaiki sifat-sifat tanah. Tujuan penelitian ini untuk mengalisis pengaruh pencampuran tanah plasitisitas tinggi dengan tambahan fly ash dan semen (pcc) sebesar 0%, 4%, 8%, 12%, 16% dan 20%. Hasil pengujian Kuat tekan bebas (UCS) kondisi untuk tanah asli mencapai nilai (qu) adalah 0,924 sedangkan peningkatan untuk penambahan variasi 12% PCC + 8% FA, 12% FA + 8% PCC, 16% FA + 4% PCC, 16% PCC + 4% FA, 20%FA, 20% PCC yaitu: 1,263, 1,274, 1,069, 1,350, 1,031 dan 1,150 sehingga dapat di ketahui bahwa nilai qu tertinggi terjadi pada variasi tanah + 16% PCC + 4% FA dengan nilai qu 1.350 . Nilai kuat geser langsung untuk kondisi tanah asli adalah 0.1600 sedangkan peningkatan nilai kuat geser langsung untuk penambahan 12% PCC + 8% FA, 12% FA + 8% PCC, 16% FA + 4% PCC, 16% PCC + 4% FA, 20%FA, 20% PCC yaitu 0.98534, 0.94534, 0.9926, 1.11987, 1.06533 dan 1.17804. Sehingga nilai kuat geser langsung tertinggi 1.17804 terjadi pada komposisi ( Tanah + 20% PCC + 0% FA ). Dari pengujian yang penulis lakukaan dapat disimpulkan bahwa persentase penambahan semen PCC yang lebih banyak dapat meningkatkan nilai kuat tekan bebas ( UCS ) maupun kuat geser langsung en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Daya Dukung en_US
dc.subject Semen (pcc) en_US
dc.subject FA en_US
dc.subject Additive en_US
dc.subject UCS en_US
dc.title PENGARUH CAMPURAN FLY ASH DAN SEMEN (PCC) TERHADAP DAYA DUKUNG TANAH PLASTISITAS TINGGI en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account