AINUNNISA, RIFQAH
(UNIVERSITAS BOSOWA, 2022)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran religiusitas pada narapidana
di Lembaga Pemasyarakatan Klas I A Makassar. Responden yang ikut
berpartisipasi sebanyak 281 narapidana yang berada di Lembaga Pemasyarakatan
Klas ...