dc.description.abstract |
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh
praktek manajemen sumber daya manusia yang terdiri dari pelatihan sumber daya
manusia, pengembangan karir dan kompensasi terhadap kinerja pegawai pada PT
PLN (Persero) Wilayah Sulselrabar.
Objek penelitian adalah PT PLN (Persero) Wilayah Sulselrabar. Penelitian
ini adalah penelitian kuantitatif dengan responden yaitu pegawai PT PLN
(Persero) Wilayah Sulselrabar, untuk populasi penelitian yang digunakan yaitu
sebanyak 49 orang dan yang menjadi sampel penelitian yaitu sebanyak 40 orang.
Metode analisis yang digunakan yaitu Model Analisis Deskriptif dan Model
Analisis Regresi Linear Berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk mengoptimalkan kinerja
pegawai, maka perusahaan sebaiknya memberikan motivasi atau arahan dari
atasan kepada pegawai dalam mengikuti pelatihan-pelatihan yang dilaksanakan.
Perusahaan juga diharapkan melakukan evaluasi secara rutin terhadap para
pegawai setelah dilaksanakannya pelatihan |
en_US |