ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENCAPAIAN TARGET PROGRAM PADA PDAM KOTA MBAY KABUPATEN NAGEKEO PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

Show simple item record

dc.contributor.author AZHARI, HASAN
dc.date.accessioned 2023-08-08T01:33:24Z
dc.date.available 2023-08-08T01:33:24Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other 4513012011
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/6739
dc.description.abstract Tujuan penelitian adalah Untuk mengetahui faktor–faktor pencapaian target program pada PDAM Kota Mbay Kabupaten Nagekeo Provinsi Nusa Tengara Timur dan untuk menganalisa faktor–faktor yang paling berpengaruh terhadap pencapaian target program pada PDAM Kota Mbay Kabupaten Nagekeo Provinsi Nusa Tengara Timur. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa terdapat enam faktor yang mempengaruhi pencapaian target program PDAM Kota Mbay yakni teknologi, kualitas input, kualitas lingkungan fisik, budaya organisasi, kepemimpinan dan pengelolaan sumber daya manusia, Regresi antara teknologi, kualitas input, kualitas lingkungan fisik, budaya organisasi, kepemimpinan dan pengelolaan sumber daya manusia PDAM Kota Mbay secra bersama-sama berpengaruh positif dan Dari hasil regresi terpisahdapat diketahui bahwa faktor yang paling mempengaruhi peningkatan kinerja karyawan adalah faktor lingkungan fisik sebesar en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject pencapaian target en_US
dc.subject PDAM en_US
dc.title ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENCAPAIAN TARGET PROGRAM PADA PDAM KOTA MBAY KABUPATEN NAGEKEO PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account