dc.description.abstract |
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana
pengimplementasian projek penguatan profil pelajar pancasila pada mata
pelajaran PPKn di SMKN 1 Jeneponto. Penelitian ini menggunakan metode
deskriptif dengan pendekatan kualitatif Subjek penelitian adalah guru, kepala
sekolah, dan siswa SMKN 1 Jeneponto. Tekhnik pengumpulan data dalam
penelitian ini menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Tekhnik
pemeriksaan keabsahan data triangulasi dengan sumber data dari hasil wawancara,
observasi dan dokumentasi analisis menggunakan analisis kualitatif. Hasil
penelitian menunjukan bahwa Implementasi Projek Penguatan Profil Pelajar
Pancasila Pada Siswa SMKN 1 Jeneponto. Sangat berdampak positif bagi
lingkungan sekolah dan juga khususnya bagi siswa itu sendiri. Jadi dapat
disimpulkan bahwa Penerapan Proj |
en_US |