PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT.INDUSTRI KAPAL INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author Salam, Muh. Risky Nur
dc.date.accessioned 2022-10-24T01:27:44Z
dc.date.available 2022-10-24T01:27:44Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other 4517012071
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1420
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untukmengetahui pengaruh kompetensi sumber daya manusia yang didalamnya terdapat pengetahuan, keterampilan, dan sikap terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Industri Kapal Indonesia. Jenis metode analisis dalam penelitian ini yaitu deskriptif dan regresi linear berganda dengan teknik pengumpulan data yaitu melalui observasi, wawancara, dokumentasi, kuesioner, dan studi pustaka.Untuk menganalisis Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia maka digunakan sampel dan populasi dengan objek penelitian yaitu Karyawan PT. Industri Kapal Indonesia. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwavariabel Pengetahuan dan Sikap berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produktivitas Kerja Karyawan karena memiliki t hitung yang lebih besar dari t tabel dan memiliki tingkat signifikan lebih kecil dari 0,05. Dan untuk variabel Keterampilan tidak berpengaruh terhadap Produktivitas Kerja Karyawan karena memiliki tingkat signifikan lebih besar dari 0,05.Berdasarkan pengolahan data menggunakan SPSS diketahui bahwa variabel Sikap merupakan variabel yang paling berpengaruh terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT Industri Kapal Indonesia. Hasil penelitian juga menunjukan bahwa Keterampilan Karyawan di PT Industri Kapal Indonesia perlu diperhatikan dan ditingkatkan lagi.Mengingat keterampilan juga penting dalam menunjang hasil kerja karyawan. en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Produktivitas Kerja Karyawan en_US
dc.subject Sikap en_US
dc.subject Pengetahuan en_US
dc.subject Keterampilan en_US
dc.title PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT.INDUSTRI KAPAL INDONESIA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account