EFEKTIVITAS PELAKSANAAN PENGAWASAN OTORITAS JASA KEUANGAN TERHADAP PERBANKAN DI KOTA MAKASSAR

Show simple item record

dc.contributor.author SALEH, MUHAMMAD
dc.date.accessioned 2023-01-18T07:32:28Z
dc.date.available 2023-01-18T07:32:28Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other 4617101017
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/4052
dc.description.abstract Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif yaitu suatu penelitian deskriptif yang di dalamnya terdapat upaya menginterpretasikan hasil penelitian secara utuh melalui pendekatan yuridis dan empiris yang bertujuan untuk menjelaskan apa-apa yang terjadi jika variabel tertentu diawasi atau dimanipulasi. Pendekatan yuridis dilakukan dengan mengkaji peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan penelitian ini, sementara pendekatan empiris dilakukan secara langsung untuk mengetahui fakta yang ada dilapangan Penelitian dilaksanakan di Kota Makassar pada Kantor OJK Regional 6 Sulawesi Maluku Papua. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pengawasan tidak efektif karena belum mampu mengalami peningkatan karena hanya mengandalkan pola pengawasan melalui sistem terintegrasi. Pelaksanaan pengawasan secara langsung oleh OJK sangat penting, sehingga untuk mengatasi hambatan dalam pengawasan diperlukan penambahan sumber daya manusia melalui proses seleksi yang baik untuk menghasilkan tenaga pengawas yang berintegritas en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject OJK en_US
dc.subject Pengawasan Aktifitas Perbankan en_US
dc.subject Lembaga Perbankan en_US
dc.title EFEKTIVITAS PELAKSANAAN PENGAWASAN OTORITAS JASA KEUANGAN TERHADAP PERBANKAN DI KOTA MAKASSAR en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account