DSpace Repository

FAKTOR-FAKTOR YA NG ADA HUBUNGAN DENGAN TERJADINYA GASTRITIS PADA PENDERITA YANG BEROBAT JALAN DI PUSKESMAS DAHLIA MAKASSAR MEI-JUNI TAHUN 2023

Show simple item record

dc.contributor.author RAMADANI, ANANDA FITRIA
dc.date.accessioned 2023-10-11T02:23:36Z
dc.date.available 2023-10-11T02:23:36Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other 4519111092
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/6894
dc.description.abstract Gastritis adalah suatu kondisi yang ditandai dengan adanya gangguan kesehatan pada saluran pencernaan yang dapat dialami oleh satu orang atau beberapa orang. Gastritis ini merupakan sesuatu penyakit yang diakibatkan terdapatnya inflamasi pada lapisan lambung, sehingga lambung yang mengalami peradangan kemudian akan membengkak dan menyebabkan infeksi. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang ada hubungan dengan terjadinya gastritis pada penderita yang berobat jalan di Puskesmas Dahlia Makassar yaitu Jenis Makan dan Minuman (1) Obat Anti Inflamasi Non Steroid (OAINS) (2) Minum Alkohol (3) Merokok (4) Stres (5). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini ialah Analitik Observasional dengan desain case control dan analisis data meliputi data bivariat dengan menggunakan uji chi-square. Penelitian ini di lakukan terhadap 102 penderita yang dimana Case 51 penderita Control 51 penderita yang terdiagnosis Gastrtis di Puskesmas Dahlia Makassar. Hasil penelitian menunjukkan pada variable Jenis Makanan dan Minuman berisiko sebanyak 32 (31,4%) tidak berisiko 19 (18,6%) dengan p-value 0,029. Obat Anti Inflamasi Non Steroid (OAINS) beresiko 31 (30,4%) tidak beresiko 20 (19,6%) dengan p-value 0,010. Minum Alkohol berisiko 29 (28,4%) tidak berisiko 22 (21,6%) dengan p-value 0,047. Merokok berisiko 31 (30,4%) tidak berisiko 20 (19,6%) dengan p-value 0,048. Stress berisiko 32 (31,4%) tidak berisiko 19 (18,6%) dengan p-value 0,003. Kesimpulan penelitian ini terdapat hubungan yang signifikan antara jenis makanan dan minuman, OAINS, Minum Alkohol, Merokok dan Stres dengan terjadinya Gastritis pada penderita yang berobat jalan di Puskesmas Dahlia Makassar. en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Jenis Makanan dan Minuman en_US
dc.subject Obat Anti Inflamasi Non Steroid en_US
dc.subject Minum Alkohol en_US
dc.subject Merokok en_US
dc.subject Stres en_US
dc.title FAKTOR-FAKTOR YA NG ADA HUBUNGAN DENGAN TERJADINYA GASTRITIS PADA PENDERITA YANG BEROBAT JALAN DI PUSKESMAS DAHLIA MAKASSAR MEI-JUNI TAHUN 2023 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account