HAMBATAN INDONESIA DALAM IMPLEMENTASI COP-21 PARIS AGREEMENT TERKAIT PENGURANGAN EMISI GAS KARBON DAN TRANSISI ENERGI NASIONAL

Show simple item record

dc.contributor.author Wahyudi, Ihyar
dc.date.accessioned 2023-10-24T06:29:13Z
dc.date.available 2023-10-24T06:29:13Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other 4519023045
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/7971
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hambatan Indonesia dalam implementasi kebijakan Paris Agreement hasil dari COP-21 Paris UNFCCC terkait pengurangan emisi gas karbon dan transisi energi nasional. Penelitian ini menggunakan konsep Green Theory dengan pendekatan Environmentalism dan Rezim Internasional. Penelitian ini menggunakan metode analisis data kualitatif dengan tipe penelitian pendekatan deskriptif analisis. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melalui pengumpulan data primer dan sekunder yakni data kepustakaan (library research) dan wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat berbagai faktor yang menjadi hambatan Indonesia dalam mencapai tujuan komitmen Paris Agreement diantaranya : (a) Berdasarkan konsep Environmentalism; (1) Hambatan Struktural, (2) Hambatan Institusional, (3) Hambatan Kultural; (b) Berdasarkan konsep Rezim Internasional; (1) Penundaan penerapan carbon tax atau pajak karbon, (2) Utang luar negeri Indonesia, (3) Batu bara menghancurkan Indonesia, (4) Korupsi merugikan negara. Hal tersebut menjadi tantangan tersendiri bagi Indonesia sebagai negara pihak yang meratifikasi Paris Agreement dalam mengurangi kontribusi emisi gas karbon dan mewujudkan transisi energi nasional. en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Conference of the Parties-21 (COP-21) en_US
dc.subject Paris Agreement en_US
dc.subject Hambatan Indonesia en_US
dc.subject Emisi Gas Karbon en_US
dc.subject Transisi Energi Nasional en_US
dc.title HAMBATAN INDONESIA DALAM IMPLEMENTASI COP-21 PARIS AGREEMENT TERKAIT PENGURANGAN EMISI GAS KARBON DAN TRANSISI ENERGI NASIONAL en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account