DSpace Repository

PENGGUNAAN BAHAN ADITIF SERBUK BATA MERAH DAN BUBUK ARANG KAYU PADA TANAH LEMPUNG TERHADAP NILAI PLASTISITAS DAN NILAI CBR RENDAMAN

Show simple item record

dc.contributor.author Abidin, Zulfadli Aliah
dc.date.accessioned 2023-10-28T02:39:17Z
dc.date.available 2023-10-28T02:39:17Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other 45 18 041 007
dc.identifier.uri http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/8606
dc.description.abstract Mengingat hampir semua bangunan dibuat di atas atau di bawah permukaan tanah, maka harus dibuatkan pondasi yang dapat memikul beban bangunan itu atau gaya yang bekerja melalui bangunan itu. Maka dari itu tanah selalu mempunyai peranan yang penting pada suatu lokasi pekerjaan kontruksi Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi pengaruh penggunaan bahan aditif berupa serbuk bata merah dan bubuk arang kayu terhadap sifat-sifat geoteknis tanah lempung. Fokus utama penelitian adalah pada perubahan nilai plastisitas dan nilai CBR (California Bearing Ratio) Soaked dari tanah lempung akibat penambahan bahan aditif ini. Metode eksperimental digunakan dengan mencampurkan serbuk bata merah dan variasi bubuk arang kayu ke dalam sampel tanah lempung, kemudian menguji sifat plastisitas (indeks plastisitas, batas Atterberg) dan sifat mekanik (nilai CBR) dari campuran tersebut. Hasil penelitian Tanah tersebut merupakan kategori CL ( Lempung Non Organik), dimana Nilai Plastisitas mengalami penurunan pada penambahan serbuk bata merah 10%, dan setiap penambahan bahan variasi bubuk arang kayu mengalami peningkatan, dimana peningkatan maksimum pada penambahan bubuk arang kayu 15%, Nilai CBR mengalami peningkatan pada penambahan Serbuk bata merah 10% dan bubuk arang kayu 15%. en_US
dc.publisher UNIVERSITAS BOSOWA en_US
dc.subject Serbuk bata merah en_US
dc.subject Bubuk arang kayu Plastisitas en_US
dc.subject CBR Rendaman en_US
dc.title PENGGUNAAN BAHAN ADITIF SERBUK BATA MERAH DAN BUBUK ARANG KAYU PADA TANAH LEMPUNG TERHADAP NILAI PLASTISITAS DAN NILAI CBR RENDAMAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account